Ayo Perkaya Ilmu

Nahwu adalah Bapak ilmu sedangkan Sharf adalah ibu ilmu

Ayo Perkaya Ilmu

Nahwu dan Sharf itu pondasi dasar dalam mencari ilmu

Ayo Perkaya Ilmu

Nahwu dan Sharf menjadi bagian yang penting dalam kajian keagamaan.

Ayo Perkaya Ilmu

Syarat untuk bisa menguasai ilmu kaidah dasar dalam bahasa Arab adalah Nahwu dan Sharf.

Ayo Perkaya Ilmu

Nahwu dan Sharf menjadi penyedap dalam hidangan ilmu keagamaan.

Tuesday, 31 May 2022

Ta’nits Hakiki (تأنيث حقيقي)

 

Ta’nits Hakiki (تأنيث حقيقي) 

Muannats yang sejak awal sudah muannats atau Ta’nits yang lafadz dan maknanya muannats


Monday, 30 May 2022

TA'NITS


Menurut Bahasa Ta'nits itu adalah Menghubungkan atau memasukkan tanda muannats. sedangkan menurut istilah Ta'nits  adalah Merubah isim menjadi muannats dengan cara memasukkan tanda muannats di akhir isim. 1] ta’nits hakiki; 2] ta’nits majāzi

seperti pada contoh كتبتْ

Sunday, 29 May 2022

Tabi'

 

Secara bahasa kata Tabi' berarti Pengikut; sedangkan secara istilah nahwu maka Tabi' adalah kalimat yang berada di posisi kedua untuk menetapkan kalimat sebelumnya dan mengikuti status kalimat sebelumnya, [na’at/shifat; ma’thuf; taukid; badal].

Dalam struktur Tabi pasti dan selalu ada Matbu'. 

Tabi' ibarat ekor sedangkan Matbu' ibarat otak. ke mana otak berjalan maka ekor akan selalu mengikuti otak.

Saturday, 28 May 2022

Ta' Al-Khitab

 

kalau teman-teman sering mendengar istilah Ta’ al-Khitab tapi belum dapat pengertian yang kurang jelas. berikut ini pengertian sederhana tentang istilah Ta' al-Khitab. 

Ta' al-Khitab itu sendiri adalah Ta' yang muttashil/bersambung dengan dhamir rafa’ yang berfungsi untuk mengkhitab muzakkar mufrad, muannats mufradah, musanna mukhatabai, jam'ul zukur, dan jam'ul inats.

seperti  انتَ atau أنتِ


Monday, 10 January 2022

Ta' Ta'nits Al-Mutaharrikah Al-Fariqoh dalam Ilmu Nahwu

 

Ta’ yang masuk pada isim mufrad [ta’ marbuthah]; atau yang ada di akhir jama’ muannats [ta’ al-jam’i/ta’ mabsuthah].

Ta' Ta'nits Sakinah dalam Ilmu Nahwu


Ta’ yang ada di akhir kalimat fi’il madi dan menunjukkan muannats (fail dari fiil tersebut muannats).

Ta' Ta'nits dalam Bahasa Arab (Nahwu)